Mahdi Idris Melatih Cerpen dalam Bengkel Sastra di Lhokseumawe

Balai Bahasa Aceh menghadirkan Mahdi Idris sebagai salah satu narasumber dalam Bengkel Sastra yang berlangsung di Lhokseumawe pada tanggal 26-28 Februari 2019 bertempat di Aula SDN 1 Kuta Blang. Acara ini secara resmi dibuka oleh Kepala Bidang Pembinaan Pendidikan Menengah Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Lhokseumawe, Ibrahim A. Rahman M.Pd. dan turut dihadiri oleh kepala […]