Kucing Lapar
“Ngeoooong, meeeoooong, ngeoooong,” seekor kucing kurus, sangat kurus, tonjolan tulang belakangnya tampak mencuat menandakan ia berada dalam keadaan malnutrisi. Ia berdiri di hadapan seorang perempuan berpakaian terusan coklat muda. Perempuan cantik dengan alis tebal dan sepasang mata dengan bulu mata lentik sedang asik menyantap seporsi nasi dengan ayam goreng dan semangkok sup. Kucing itu memandangi …