Hari Pertama Kerja Pascalebaran: Balai Bahasa Aceh Langsung Bergeliat

Lebaran Idulfitri memang momen yang ditunggu-tunggu setiap pegawai ASN (Apartur Sipil Negara). Apalagi mereka yang berencana pulang kampung untuk mengunjungi keluarga, sanak saudara, dan handai taulan. Lebaran semakin mengasyikkan karena pemerintah saban tahun selalu memberikan cuti bersama dalam rangka lebaran Idulfitri. Meskipun hanya beberapa hari, namun rasanya cukup untuk menikmati suasana lebaran sambil bermaaf-maafan dan […]