Kemendikbudristek Peringati 100 Tahun A.A. Navis
Padang, 9 Maret 2024 – Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa (Badan Bahasa), Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) meluncurkan Peringatan 100 Tahun A. A. Navis di Kota Padang, Sabtu (9/3/2024). Peringatan 100 Tahun A.A. Navis bertujuan memperkenalkan kembali karya dan pemikiran A.A. Navis kepada publik secara luas. Kepala Pusat Pembinaan Bahasa dan Sastra, Abdul …
Read more “Kemendikbudristek Peringati 100 Tahun A.A. Navis”